Monday, October 7, 2024
HomeLifestyle dan TipsIni Manfaat Minum Jus 2 Gelas Setiap Hari

Ini Manfaat Minum Jus 2 Gelas Setiap Hari

Orang sehat, dengan kadar kolesterol normal yang minum jus jeruk setiap hari mengalami penurunan kolesterol jahat sebesar 18 persen pada akhir percobaan. Sedangkan orang yang didiagnosis dengan kolesterol tinggi mengalami penurunan 12 persen. Para penulis menjelaskan bahwa manfaat jus jeruk mungkin karena adanya vitamin C dan folat, serta bahan kimia bermanfaat lainnya.

Jus jeruk mengandung sejumlah besar flavonoid, terutama hesperidin, dan kandungannya terkait dengan kondisi pemrosesan jus. Flavonoid ini membantu menurunkan kadar kolesterol jahat. Penelitian sebelumnya menemukan efek antioksidan vitamin C bersifat vasoprotektif dan bahkan sejumlah kecil folat telah dikaitkan dengan tingkat homosistein yang lebih rendah dan lebih sedikit kejadian tromboemboli atau pembekuan darah yang menyebar ke area lain.

Mengonsumsi protein whey, yang dapat ditemukan dalam susu juga dapat membantu menurunkan kadar kolesterol tinggi dalam darah. Protein whey, yang ditemukan dalam produk susu, dapat memberikan banyak manfaat kesehatan yang dikaitkan dengan produk susu.

“Penelitian telah menunjukkan bahwa protein whey yang diberikan sebagai suplemen menurunkan kolesterol jahat dan kolesterol total serta tekanan darah,” jelas Mayo Clinic. Makanan lain yang dapat menurunkan kadar kolesterol jahat adalah ikan berlemak, seperti makarel, herring, tuna, salmon, dan trout, alpukat, kacang, beras merah, buah-buahan dan sayur-sayuran. ***

sumber: sindonews.com

RELATED ARTICLES
spot_img

Most Popular

terkini

BP Batam Serahkan Rumah Baru Tanjung Banun kepada Warga Terdampak

0
berita4.id, BATAM-BP Batam telah menyerahkan rumah permukiman baru bagi 3 warga Rempang pertama. Kegiatan bertempat di Tanjung Banun, Sembulang, Galang, pada Rabu pagi (25/9/2024), diawali dengan...

Ingat, Lowongan PPPK 2024 Dibuka, Ini Caranya hingga Syaratnya

0
berita4.id, JAKARTA- Bagi warga yang beringinan mencari kerja, ini salah satu solusinya.Warga bisa mencoba peruntukkan bekerja pemerintahan dengan status Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja...

Menang Lawan Timor Leste, Tren Positif Tim U-20 Indonesia Terus Berlanjut

0
berita4.id- Tim U-20 Indonesia kembali membuat bangga bangsa dan negara di laga Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 Grup F. Kali ini Garuda Nusantara menang...

Ketua Kadin Kepri: Bersaing dengan Johor-Singapura SEZ, Perlu Kebijakan Khusus untuk...

0
berita4.id, BATAM- Ketua Kadin Kepri Ahmad Maruf Maulana mengatakan, kebijakan yang kurang menguntungkan pengusaha khususnya penanam modal dari luar negeri akan membuat pengusaha untuk...

Penyebab dan Penanganan Sakit Pinggang

0
berita4.id- Warga yang hidup di perkotaan sering mengeluhkan sakit pinggang. Penderita sakit pinggang bisa mengalami sakit yang hilang timbul atau terus menerus, pada salah...
- Advertisment -