Sunday, October 6, 2024
HomeInternasionalIni 8 Stadion yang Dipakai di Piala Dunia 2022 Qatar

Ini 8 Stadion yang Dipakai di Piala Dunia 2022 Qatar

Stadion Al Janoub terletak di Al Wakrah, kota paling selatan di Qatar dan salah satu daerah tertua di negara tuan rumah Piala Dunia 2022 itu.

Kapasitas stadion mencapai 40.000, namun diperkirakan akan berkurang setengahnya setelah Piala Dunia.

6. Stadion Internasional Khalifa
Stadion Internasional Khalifa merupakan salah satu yang direnovasi untuk Piala Dunia 2022 dan memiliki fungsi serbaguna, terletak di Doha Qatar.

Dulu dikenal sebagai Stadion Nasional, dibangun pada tahun 1976 oleh arsitek Dar Al-Handasah dan direnovasi sejak 2005 untuk Asian Games 2006.

Setelah kembali direnovasi dari 2014 sampai 2017 untuk Piala Dunia 2022, stadion ini menjadi 40.000 kapasitas.

7. Stadion 974
Menyambut Piala Dunia 2022 stadion ini direnovasi dan hampir sepenuhnya dibongkar. Seluruh Stadion 974 terbuat dari kontainer pengiriman daur ulang dan baja modular.

Qatar ingin menunjukkan komitmen terhadap kesinambungan yang hemat biaya dan desain yang berani.

8. Stadion Ahmad Bin Ali
Stadion Ahmad Bin Ali dibangun dengan arsitek yang mencerminkan aspek budaya dan tradisi sekitar.

Fasad yang rumit mencerminkan gelombang bukit pasir, pola geometris mencerminkan keindahan gurun, flora dan fauna asli serta perdagangan lokal dan internasional.

Stadion Piala Dunia 2022 ini terletak di kota bersejarah, Umm Al Afaei, Al Rayyan, Qatar dan memiliki kapasitas 40.000 tempat duduk.***

sumber: pikiran-rakyat.com

RELATED ARTICLES
spot_img

Most Popular

terkini

BP Batam Serahkan Rumah Baru Tanjung Banun kepada Warga Terdampak

0
berita4.id, BATAM-BP Batam telah menyerahkan rumah permukiman baru bagi 3 warga Rempang pertama. Kegiatan bertempat di Tanjung Banun, Sembulang, Galang, pada Rabu pagi (25/9/2024), diawali dengan...

Ingat, Lowongan PPPK 2024 Dibuka, Ini Caranya hingga Syaratnya

0
berita4.id, JAKARTA- Bagi warga yang beringinan mencari kerja, ini salah satu solusinya.Warga bisa mencoba peruntukkan bekerja pemerintahan dengan status Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja...

Menang Lawan Timor Leste, Tren Positif Tim U-20 Indonesia Terus Berlanjut

0
berita4.id- Tim U-20 Indonesia kembali membuat bangga bangsa dan negara di laga Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 Grup F. Kali ini Garuda Nusantara menang...

Ketua Kadin Kepri: Bersaing dengan Johor-Singapura SEZ, Perlu Kebijakan Khusus untuk...

0
berita4.id, BATAM- Ketua Kadin Kepri Ahmad Maruf Maulana mengatakan, kebijakan yang kurang menguntungkan pengusaha khususnya penanam modal dari luar negeri akan membuat pengusaha untuk...

Penyebab dan Penanganan Sakit Pinggang

0
berita4.id- Warga yang hidup di perkotaan sering mengeluhkan sakit pinggang. Penderita sakit pinggang bisa mengalami sakit yang hilang timbul atau terus menerus, pada salah...
- Advertisment -