Monday, October 7, 2024
HomeBintanTangkap Potensi Limbah Gonggong Jadi Pakan

Tangkap Potensi Limbah Gonggong Jadi Pakan

berita4.id, BINTAN – Warga Desa Pengujan, Bintan mendapat pelatihan berupa pengolahan limbah cangkang kerang (gonggong) menjadi tepung yang akan digunakan bagi suplemen tambahan pakan ternak di Kantor Desa Pengujan, Kecamatan Teluk Bintan yang ditaja  Tim Penggerak PKK Desa Pengujan, Sabtu (5/8) pagi. Pelatihan juga melibatkan para peneliti dari Universitas Brawijaya, Malang, Jawa Timur.

Ketua Pokja I TP-PKK Kabupaten Bintan, Elyza Riani yang hadir mewakili Ketua TP-PKK Kabupaten Bintan, Hafizha Rahmadhani dalam sambutannya menuturkan bahwa pengolahan limbah kerang gonggong bila dapat dimanfaatkan dengan baik tentunya akan memiliki nilai ekonomis serta daya jual yang tinggi. Salah satunya dapat diolah sebagai suplemen pakan tambahan bagi hewan kepiting.

Menurutnya limbah cangkang kerang gonggong tersebut juga sangat mudah didapatkan karena posisi Kabupaten Bintan yang memang terdiri dari banyaknya lautan. Dikatakannya juga, dirinya berharap agar sesudah penelitian dan pelatihan tersebut harapannya akan ada multiplier effect, tidak saja terkait pengolahannya namun juga terkait pemanfaatan dan pemasaran produk olahan tersebut.

RELATED ARTICLES
spot_img

Most Popular

terkini

BP Batam Serahkan Rumah Baru Tanjung Banun kepada Warga Terdampak

0
berita4.id, BATAM-BP Batam telah menyerahkan rumah permukiman baru bagi 3 warga Rempang pertama. Kegiatan bertempat di Tanjung Banun, Sembulang, Galang, pada Rabu pagi (25/9/2024), diawali dengan...

Ingat, Lowongan PPPK 2024 Dibuka, Ini Caranya hingga Syaratnya

0
berita4.id, JAKARTA- Bagi warga yang beringinan mencari kerja, ini salah satu solusinya.Warga bisa mencoba peruntukkan bekerja pemerintahan dengan status Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja...

Menang Lawan Timor Leste, Tren Positif Tim U-20 Indonesia Terus Berlanjut

0
berita4.id- Tim U-20 Indonesia kembali membuat bangga bangsa dan negara di laga Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 Grup F. Kali ini Garuda Nusantara menang...

Ketua Kadin Kepri: Bersaing dengan Johor-Singapura SEZ, Perlu Kebijakan Khusus untuk...

0
berita4.id, BATAM- Ketua Kadin Kepri Ahmad Maruf Maulana mengatakan, kebijakan yang kurang menguntungkan pengusaha khususnya penanam modal dari luar negeri akan membuat pengusaha untuk...

Penyebab dan Penanganan Sakit Pinggang

0
berita4.id- Warga yang hidup di perkotaan sering mengeluhkan sakit pinggang. Penderita sakit pinggang bisa mengalami sakit yang hilang timbul atau terus menerus, pada salah...
- Advertisment -