Sunday, October 6, 2024
HomeKepriPererat Silaturahmi, Gubkepri Hadiri Halalbihalal Bersama LAM Kepri

Pererat Silaturahmi, Gubkepri Hadiri Halalbihalal Bersama LAM Kepri

berita4.id, TANJUNGPINANG- Gubkepri Ansar Ahmad menghadiri Halalbihalal yang digelar Lembaga Adat Melayu (LAM) Provinsi Kepri di gedung LAM Provinsi Kepri, Tanjungpinang, Rabu (03/05).

Halalbihalal ini menjadi momentum Gubernur Ansar untuk bertemu dan bersilaturahmi dengan para tokoh-tokoh masyarakat Dato’ dan Datin yang sangat berjasa dalam mendukung pembangunan dan berjalannya roda Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau.

“Karena ini selain merayakan hari raya Idul Fitri, kemarin juga waktu kami sangat terbatas untuk berkunjung satu persatu, maka kesempatan halalbihalal ini saya gunakan untuk saling bermaaf-maafan menyampaikan permohonan maaf sebagai pemimpin karena kita manusia yang dhaif dan lemah,” kata Gubernur Ansar.

Gubernur Ansar menyebutkan momen kebersamaan yang terajut di halalbihalal menjadi modal pembangunan Provinsi Kepulauan Riau kedepannya. Karena saran dan nasihat dari seluruh pengurus LAM Provinsi Kepri sangat dibutuhkan untuk memastikan pembangunan di Provinsi Kepri tetap dalam koridor adat istiadat dan budaya Melayu.

Baca:Terbaik Tangani Pandemi Covid, Gubkepri  Jadi Narasumber di Rakornas Transisi Penanganan Covid19 & Pemulihan Ekonomi Indonesia

RELATED ARTICLES
spot_img

Most Popular

terkini

BP Batam Serahkan Rumah Baru Tanjung Banun kepada Warga Terdampak

0
berita4.id, BATAM-BP Batam telah menyerahkan rumah permukiman baru bagi 3 warga Rempang pertama. Kegiatan bertempat di Tanjung Banun, Sembulang, Galang, pada Rabu pagi (25/9/2024), diawali dengan...

Ingat, Lowongan PPPK 2024 Dibuka, Ini Caranya hingga Syaratnya

0
berita4.id, JAKARTA- Bagi warga yang beringinan mencari kerja, ini salah satu solusinya.Warga bisa mencoba peruntukkan bekerja pemerintahan dengan status Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja...

Menang Lawan Timor Leste, Tren Positif Tim U-20 Indonesia Terus Berlanjut

0
berita4.id- Tim U-20 Indonesia kembali membuat bangga bangsa dan negara di laga Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 Grup F. Kali ini Garuda Nusantara menang...

Ketua Kadin Kepri: Bersaing dengan Johor-Singapura SEZ, Perlu Kebijakan Khusus untuk...

0
berita4.id, BATAM- Ketua Kadin Kepri Ahmad Maruf Maulana mengatakan, kebijakan yang kurang menguntungkan pengusaha khususnya penanam modal dari luar negeri akan membuat pengusaha untuk...

Penyebab dan Penanganan Sakit Pinggang

0
berita4.id- Warga yang hidup di perkotaan sering mengeluhkan sakit pinggang. Penderita sakit pinggang bisa mengalami sakit yang hilang timbul atau terus menerus, pada salah...
- Advertisment -