Sunday, December 22, 2024
HomeKarimunBakti Natal Kacabjari Kundur Santuni Anak dan Yatim Piatu Yayasan Al Muhajirin

Bakti Natal Kacabjari Kundur Santuni Anak dan Yatim Piatu Yayasan Al Muhajirin

berita4.id, KUNDUR-Dalam rangka bakti Natal kepala cabang kejaksaan negeri (Kacabjari) Karimun di Tanjungbatu menyantuni anak yatim, piatu dan memberikan bingkisan anak-anak pegawai dan staf kantor Cabjari. Kacabjari bersama staf anjangsana di yayasan anak yatim dan piatu Al Muhajirin Dwi Sartika Tanjungbatu, Kundur, Rabu (20/12).

Kehadiran Kacabjari disambut puluhan anak-anak yatim dan piatu serta pengurus yayasan. Dalam keteranganya Kacabjari Kundur Charles Hutabarat memberikan motivasi sekaligus menyemangati anak-anak agar tetap bersyukur dan rajin belajar.

baca: Meriahkan Hari Bakti Adyaksa ke 63, Kacabjari Kundur Gelar Lomba Burung Berkicau

RELATED ARTICLES
spot_img

Most Popular

terkini

Gubkepri Pimpin Rakor Forkopimda Bahas Kesiapan Natal dan Tahun Baru 2025

0
berita4.id, TANJUNGPINANG– Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad memimpin langsung Rapat Koordinasi Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) dan Pemerintah Kabupaten/Kota Se-Provinsi Kepulauan Riau di...

Kesejahteraan Buruh Batam: Lebih dari Sekadar Upah, Butuh Kebijakan Holistik

0
berita.id, BATAM– Kenaikan upah minimum sebesar 6,5 persen yang akan berlaku mulai Januari 2025 sebagaimana diatur melalui Permenaker Nomor 16 Tahun 2024, membawa angin...

Sejarah Pohon Natal

0
berita4.id- Pohon Natal, atau yang dikenal dalam bahasa Inggris sebagai "Christmas tree", memiliki sejarah yang kaya dan berkembang seiring waktu. Tradisi ini telah menjadi...

Pemuda Kristen se-Kota Batam Gelar Natal Oikumene 2024 dengan Semangat Kepedulian...

0
berita4.id, BATAM– Ribuan pemuda Kristen dari berbagai denominasi gereja di Kota Batam akan berkumpul dalam perayaan Natal Oikumene Pemuda se-Kota Batam 2024 yang akan...

Ketua Kadin Kepri Maruf Maulana Dipercaya jadi Wakil Ketua Umum Kadin...

0
berita4.id, BATAM-Ketua Kadin Kepri Ma,ruf Maulana dipercaya menjadi Wakil Ketua Umum Kadin Indonesia masa bakti 2024-2029. Ma'ruf dipercaya sebagai wakil Ketua Umum bidang Pengembangan...
- Advertisment -