Monday, December 23, 2024
HomeBatamYumasnur: Ruas Jalan Kota yang Rusak Pemeliharaan Dilakukan Pemko Batam

Yumasnur: Ruas Jalan Kota yang Rusak Pemeliharaan Dilakukan Pemko Batam

Penting Dibaca: Akses Jalan ke Puskesmas dan Sekolah di Tanjungbuntung, Bengkong masih Jalan Tanah

Selain melakukan perbaikan dan pengembangan jalan kota, Pemko Batam bahkan pernah turun tangan menangani keluhan perihal jalan lain yang mendesak. Seperti jalan depan sekitar Simpang Taiwan, Kabil. Hal ini semata-mata untuk masyarakat dan industri.

“Kami berharap provinsi juga bersama-sama melakukan yang terbaik untuk masyarakat kita, dengan memperbaiki ruas jalan provinsi,” harap dia seperti dikutip dari mediacenter.batam.go.id.

Data yang dirangkum, ruas jalan provinsi di Batam terdiri dari 25 ruas jalan dengan total panjang jalan 112,35 kilometer.

Ruas-ruas jalan tersebut, diantaranya, seperti jalan dari Simpang Frengki ke Underpas Pelita juga sebaliknya. Ruas jalan Simpang Panbil ke Seibeduk.

Kemudian ruas jalan dari Simpang di dekat Bank Indonesia menuju KDA. Serta jalan Cikitsu menuju SMA N 3 Kota Batam.***

RELATED ARTICLES
spot_img

Most Popular

terkini

Gubkepri Pimpin Rakor Forkopimda Bahas Kesiapan Natal dan Tahun Baru 2025

0
berita4.id, TANJUNGPINANG– Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad memimpin langsung Rapat Koordinasi Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) dan Pemerintah Kabupaten/Kota Se-Provinsi Kepulauan Riau di...

Kesejahteraan Buruh Batam: Lebih dari Sekadar Upah, Butuh Kebijakan Holistik

0
berita.id, BATAM– Kenaikan upah minimum sebesar 6,5 persen yang akan berlaku mulai Januari 2025 sebagaimana diatur melalui Permenaker Nomor 16 Tahun 2024, membawa angin...

Sejarah Pohon Natal

0
berita4.id- Pohon Natal, atau yang dikenal dalam bahasa Inggris sebagai "Christmas tree", memiliki sejarah yang kaya dan berkembang seiring waktu. Tradisi ini telah menjadi...

Pemuda Kristen se-Kota Batam Gelar Natal Oikumene 2024 dengan Semangat Kepedulian...

0
berita4.id, BATAM– Ribuan pemuda Kristen dari berbagai denominasi gereja di Kota Batam akan berkumpul dalam perayaan Natal Oikumene Pemuda se-Kota Batam 2024 yang akan...

Ketua Kadin Kepri Maruf Maulana Dipercaya jadi Wakil Ketua Umum Kadin...

0
berita4.id, BATAM-Ketua Kadin Kepri Ma,ruf Maulana dipercaya menjadi Wakil Ketua Umum Kadin Indonesia masa bakti 2024-2029. Ma'ruf dipercaya sebagai wakil Ketua Umum bidang Pengembangan...
- Advertisment -