Saturday, December 21, 2024
HomeLifestyle dan TipsCara Elegan Buat Mantan yang Selingkuh Menyesal

Cara Elegan Buat Mantan yang Selingkuh Menyesal

I Deserve Better
Tanamkan mindset ‘i deserve better’ dalam diri. Jangan terlalu lama berlarut dalam kesedihan. Karena kamu sudah kembali single, ini menjadi kesempatan emas untuk mengenal lebih banyak orang. Kamu bisa mencoba hobi baru atau traveling untuk bertemu orang baru. Siapa tahu kamu bisa bertemu pria yang jauh lebih baik dari mantanmu. Menjalin hubungan dengan pria yang lebih darinya bisa membuat mantanmu sesali perbuatannya.

Tampil Lebih Memesona
Meningkatkan penampilan akan memberikan pesan bahwa mantanmulah yang akan kehilangan. Olahraga rutin tidak hanya baik untuk kesehatan, tetapi juga bisa membentuk tubuh dan membuat kulitmu glowing.

Kamu juga bisa mencoba sejumlah fashion tips untuk menyulap penampilanmu agar lebih elegan. Misalnya, kamu bisa mengenakan busana yang sesuai dengan bentuk tubuh, serta memilih warna baju yang cocok dengan undertone kulit. Liontin berlian di leher mampu membuat penampilanmu lebih menarik, lho. Kamu pun akan merasa lebih percaya diri dan memancarkan aura bahwa kamu lebih bahagia tanpanya.

Nah, itu dia beberapa tips membuat mantanmu yang selingkuh menyesal dengan cara yang elegan. Selamat mencoba! ***

sumber: beritasatu.com

RELATED ARTICLES
spot_img

Most Popular

terkini

Gubkepri Pimpin Rakor Forkopimda Bahas Kesiapan Natal dan Tahun Baru 2025

0
berita4.id, TANJUNGPINANG– Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad memimpin langsung Rapat Koordinasi Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) dan Pemerintah Kabupaten/Kota Se-Provinsi Kepulauan Riau di...

Kesejahteraan Buruh Batam: Lebih dari Sekadar Upah, Butuh Kebijakan Holistik

0
berita.id, BATAM– Kenaikan upah minimum sebesar 6,5 persen yang akan berlaku mulai Januari 2025 sebagaimana diatur melalui Permenaker Nomor 16 Tahun 2024, membawa angin...

Sejarah Pohon Natal

0
berita4.id- Pohon Natal, atau yang dikenal dalam bahasa Inggris sebagai "Christmas tree", memiliki sejarah yang kaya dan berkembang seiring waktu. Tradisi ini telah menjadi...

Pemuda Kristen se-Kota Batam Gelar Natal Oikumene 2024 dengan Semangat Kepedulian...

0
berita4.id, BATAM– Ribuan pemuda Kristen dari berbagai denominasi gereja di Kota Batam akan berkumpul dalam perayaan Natal Oikumene Pemuda se-Kota Batam 2024 yang akan...

Ketua Kadin Kepri Maruf Maulana Dipercaya jadi Wakil Ketua Umum Kadin...

0
berita4.id, BATAM-Ketua Kadin Kepri Ma,ruf Maulana dipercaya menjadi Wakil Ketua Umum Kadin Indonesia masa bakti 2024-2029. Ma'ruf dipercaya sebagai wakil Ketua Umum bidang Pengembangan...
- Advertisment -