Friday, September 20, 2024
HomeLifestyle dan TipsPenyebab Pria Mengantuk dan Terlelap Usai Bercinta

Penyebab Pria Mengantuk dan Terlelap Usai Bercinta

berita4.id- Umumnya pria seusai bercinta dengan pasangannya bakal langsung terlelap. Padahal, usai bercinta sebenarnya terdapat hal yang bisa dan sebaiknya dilakukan oleh pasangan suami istri.

Percakapan serta bermanja usai bercinta merupakan hal yang disarankan untuk dilakukan pasangan suami istri. Melewatkannya dan langsung tidur bisa membuat usai bercinta hubungan dan kemesraan langsung drop.

Jika dibanding istri, suami memang lebih rentan untuk langsung tertidur usai bercinta. Lantas mengapa sebenarnya pria lebih mudah tertidur usai bercinta? Dilansri dari Boldsky, berikut sejumlah penyebab pria biasa langsung tertidur setelah bercinta.

Otak dan Pikiran yang Rileks
Sebuah studi mengatakan bahwa pada umumnya, bercinta akan membuat otak dan pikiran rileks. Usai bercinta, tubuh akan menjadi santai dan membuang semua pikiran negatif berupa kecemasan atau ketakutan lain. Kondisi otak yang sangat rileks ini kemudian membuat pria lebih mudah terlelap usai mengosongkan ‘senapan’.

Baca Juga: 10 Cara Pria Biar Lebih Tahan Lama di Ranjang, Nomor 6 Bikin Ngakak

Waktu Sudah Malam
Umumnya, pasangan suami istri bercinta pada malam hari. Kondisi ini ditambah rasa lelah yang muncul bisa membuat pria lebih mudah terlelap. Hal ini selanjutnya menyebabkan pria bakal lebih mudah tidur setelah bercinta.

RELATED ARTICLES
spot_img

Most Popular

terkini

Cara Lihat Pengumuman Seleksi Administrasi CPNS 2024 Kemenkumhan

0
berita4.id, BATAM- Tanggal 19 September menjadi hari terakhir pengumuman seleksi administrasi CPNS. Tapi masih banyak juga pelamar yang masih bingung bagaimana melihat hasilnya. Berikut 3...

Pemerhati Kebijakan Publik Rikson Tampubolon Minta Calon Walikota Batam ke Depan...

0
berita4.id, BATAM– Pemerhati kebijakan publik Kota Batam, Rikson Tampubolon, kembali mengkritik kondisi transportasi publik di Batam, khususnya terkait keterbatasan operasional Trans Batam yang dinilai...

Tampil Gemilang Lawan Australia, Jokowi Ucapkan Selamat Buat Maarten Paes

0
berita4.id, JAKARTA-Timnas Indonesia bermain imbang 0-0 melawan Australia pada laga kedua grup C kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, di Stadion Gelora Bung Karno...

Ada 3,87 Juta Pelamar CPNS 2024, yang Memenuhi Syarat hanya 1,72...

0
berita4.id, JAKARTA- Minat untuk menjadi pegawai negeri sipil di Indonesia sangat tinggi. Untuk semua owongan yang dibuka di tahun 2024 selain instansi Kementerian Agama...

Perkuat Soliditas Insan BPR, Perbarindo Tanjungpinang-Bintan Gelar Jalan Sehat

0
berita4.id, TANJUNGPINANG- Guna memperkuat solidaritas antar karyawan, direksi, 10 Bank Perkreditan Rakyat (BPR) yang beroperasi di Pulau Bintan yakni, Kota Tanjungpinang dan kabupaten Bintan...
- Advertisment -